Rabu, 18 Juni 2014

Mengobati Uban dengan Bahan Alami

Rambut yang beruban sudah tidak asing lagi di telinga kita. Kehadirannya tidak disukai banyak orang. Uban adalah tanda semakin tuanya usia. Namun banyak di sekitar kita yang sudah beruban dalam usia yang masih muda. Kemudian, bagaimana uban bisa terbentuk? Berikut ini penjelasannya.


Uban adalah rambut yang awalnya berwarna hitam berubah warna menjadi abu-abu lalu memutih. Rambut penduduk Indonesia pada umumnya berwarna hitam atau gelap karena mempunyai kadar melanin yang lebih tinggi. Saat rambut berubah warna menjadi putih dan menjadi uban, terjadilah proses perubahan kandungan kadar melanin. Pada uban yang berwarna putih melanin tidak lagi diproduksi. Sehingga rambut baru tumbuh tanpa mendapat pewarnaan dari melanin.

Munculnya uban biasanya dikait dengan usia dan kemampuan tubuh untuk memproduksi melanin, sehingga biasanya rambut beruban mulai timbul pada usia 40 tahun ke atas. Namun, uban dapat muncul pada usia lebih muda karena disebabkan faktor genetik atau kurangnya asupan gizi untuk tubuh terutama rambut dan kulit kepala.

Untuk mengatasi masalah tersebut, Penghitam Rambut Green Angelica hadir untuk mengobati rambut beruban anda. Dengan komposisi dari bahan alami, Green Angelica aman digunakan setiap hari. 

Informasi lebih lanjut, hubungi : 081225726838 atau akses ke greenangelica.co


Tidak ada komentar:

Posting Komentar